Posts Tagged ‘Gastroesofageal refluks disease

25
Apr
10

Gastroesophageal Refluks Disease (GERD)

Gastroesophageal Reflux Disease (GERD), merupakan gerakan membaliknya isi lambung (mengandung asam dan pepsin) menuju esophagus. GERD juga mengacu pada berbagai kondisi gejala klinik atau perubahan histology yang terjadi akibat refluks gastroesofagus. Ketika esophagus berulangkali kontak dengan material refluk untuk waktu yang lama, dapat terjadi inflamasi esofagus (esofagitis refluks) dan dalam beberapa kasus berkembang menjadi erosi esofagus (esofagitis erosi).

ETIOLOGI DAN FAKTOR RESIKO

Umur dapat mempengaruhi terjadinya GERD, karena seiring dengan pertambahan umur maka produksi saliva, yang dapat membantu penetralan pH pada esofagus, berkurang sehingga tingkat keparahan GERD dapat meningkat. Jenis kelamin dan genetik tidak berpengaruh signifikan terhadap GERD.

Continue reading ‘Gastroesophageal Refluks Disease (GERD)’




May 2024
M T W T F S S
 12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
2728293031  

Sudah dikunjungi

  • 254,330 kali